BIOGRAFI LEE MIN HO

 BIOGRAFI
Lee Min Ho adalah aktor asal Korea Selatan kelahiran Heukseok-dong, Dongjak-gu, Seoul, 22 Juni 1987. Ia lahir sebagai anak kedua dari dua bersaudara. Aktor tampan jebolan Konkuk University ini mengaku bahwa semasa kecil ia bercita-cita sebagai pemain sepakbola. Namun saat ia duduk di kelas lima bangku sekolah dasar, ia mengalami sebuah insiden yang menjadikannya trauma terhadap olahraga itu. Min Ho memupus impiannya menjadi pemain sepakbola meski tak dipungkiri ia masih menyukai olahraga tersebut.
Lee Min Ho, aktor yang sukses memerankan tokoh Gu Jun Pyo ini selain sukses di dunia akting, ternyata sukses pula menjadi model iklan dari berbagai negara seperti China dan Filipina.
Seperti yang dilansir dari Allkpop belum lama ini, sebuah perwakilan di China mengungkapkan, penghasilan Lee Min Ho sebagai bintang iklan mencapai 10 miliar won atau sekira Rp106 miliar. Dia menjadi model iklan untuk 12 produk, seperti mobil, minuman, kosmetik, dan shopping mall.
"Saya tidak bisa mengungkapkan jumlah yang sebenarnya, tapi dia mendapatkan sekitar 1 miliar won sebagai bayaran untuk menjadi model iklan," ungkap sumber.
Setelah menyelesaikan drama The Heirs, Lee Min Ho tengah fokus dengan berbagai kegiatan di luar negeri.
Agensi mengatakan, sang aktor sibuk menyelesaikan promosi iklan, wawancara, fan signing, dan masih banyak lagi. Dia juga dijadwalkan menggelar konser penutup pada 28-29 Maret, di Pacific Hall, Jepang.
"Sampai akhr bulan, jadwalnya dipenuhi dengan iklan dan kegiatan di luar negeri. Dia mulai syuting film Gangnam Blues pertengahan April. Kami juga berencana membuat Lee Min Ho bertemu dengan penggemar di luar negeri melalui berbagai cara di pertengahan tahun," tandas agensi Lee Min Ho.

13 komentar

hhha ganteng nya mantan aku :D

Reply

Anggie Aryati@biarla kalau cuma mntan gik,,,.

Reply

Putri Rahayulia@enak be ayux ne,,it pcar aku,,.

Reply

alap nian yuk sntingan kb t yuk

Reply

mega@yak au be,,tpi msiah alapla cik,,.

Reply

anggi@berarti jadi adek ipar aku dong,,.

Reply

nduk ai km ne it bkas pmbntu ak haaaaaaaaa

Reply

Posting Komentar